Postingan

MENGARUNGI MITOS DARI SEBUAH KARYA SENI

Nama : Diah Ayu Retnaningsih NPM : 202146501122 Kelas : R4K  Pengalaman Estetis saya dari karya Nadin Amizah lagu yang berjudul Bertaut ada satu makna lirik yang membuat saya begitu tersentuh yaitu saat tak tahu arah kau disana menjadi gagah saat ku tak bisa lirik ini mengkisahakan pengalaman dimana waktu saya mencoba bangkit ketika gagal berulang kali sosok ibu yang selalu ada,selalu support saya dan selalu menemani saya padahal pada waktu itu rasa ingin lelah capek ingin menyerah semua berkecamuk jadi satu dan hanya sosok ibu yang bisa bikin saya bangkit untuk mencoba lagi untuk melihat lagi banyak nya peluang diluar saya yang menunggu untuk saya coba, sampai akhir nya saya mengambil keputusan untuk melanjutkan berkuliah. Konotasi karya Nadin Amizah sendiri memiliki makna tersirat yaitu ikatan batin dan kasih sayang yang amat erat antara ibu dan anak sampai maut memisahkan. Dalam lagu Bertaut karya Nadin Amizah juga memiliki makna konotasi positif seperti terdapat pada kata Bun, land

Abstrak Semiotika Struktual

Gambar
  Abstrak  Film pendek Changed menceritakan seorang laki-laki bernama Leo yang tidak percaya diri, ia terkukung dalam jiwa keperempuanan sehingga berperilaku dan berpenampilan seperti perempuan. Ia melakukan segala cara agar memiliki tubuh ideal dan sempurna. Film pendek ini memberikan pesan yang memiliki arti tertentu termasuk didalamnya adalah tentang konsep diri si tokoh. Pesan tersebut terlihat pada tanda yang ada pada adegan dan dialog pada gambar. Dengan menggunakan metode kualitatif dengan pendektan analisis semiotika dari Charles Sanders Peirce Dalam ini akan mencari jawaban atas pertanyaan bagaimana konsep diri dalam pencarian jati diri si tokoh melalui pesan verbal dan nonverbal yaitu pada gambaran dan penilaian diri kita rahasia si tokoh yang terjebak citra tubuh seorang perempuan, ideal tubuh menggangap sebagai perempuan, peran dirinya sebagai seorang perempuan dan identitas dirinya dikenal sebagai perempuan yang terjebak di dalam tubuh laki-laki. Menulis Abstrak (kelompok)

Menyimak serta Kesimpulan

 Nama : Diah Ayu Retnaningsih  Kelas : R4K  NPM : 202146501122 Pertama- tama puji syukur saya ucapkan selamat pada Pak Dosen yaitu Dr. Pandu Pramudita yang telah menyelesaikan studi dengan predikat cumlaude, dimana yang kemarin juga telah melaksanakan ujian terbuka promosi doctoral secara live di yotube . Berikut kesimpulan saya pada live tersebut; Beliau membuat kajian inovasi tentang kayon/gunungan dengan metode penelitian fenomenologi yang berfokus dengan penelitian material figur kayon gaya Surakarta, didukung dengan data dari informan penelitian. Beliau melakukan analisis secara terperinci terhadap kaidah bentuk figur kayon/gunungan, dengan cara perbandingan ukuran dan teknik gambar, kemudian analisis terhadap lukisan kayon. Dan dalam live tersebut juga beliau mengatakan bahwa Teori yang digunakan yaitu Teori Golden Ratio. Golden ratio merupakan angka yang digunakan ketika dua kuantitas dibagi sedemikian rupa dengan rasio jumlah dari yang terbesar dari dua kuantitas. Golden ratio